Fenomena Cahaya Aurora

By Berlian Ebook - Januari 15, 2014

hii everbody nice to see u again :))

Pada entry kali ini saya akan membahas tentang Cahaya Aurora 
Cahaya Aurora terdapat di sekitar Kutub utara dan Kutub Selatan karena disitulah pusat magnetik bumi




Menurut Wikipedia :
Aurora adalah fenomena alam yang menyerupai pancaran cahaya yang menyala-nyala pada lapisan ionosfer dari sebuah planet sebagai akibat adanya interaksi antara medan magnetik yang dimiliki planet tersebut dengan partikel bermuatan yang dipancarkan oleh Matahari (angin surya).


Aurora sendiri mempunyai 2 nama, nama ini tergantung dari letak terjadinya aurora tersebut :

1) Aurora yang terjadi di sebelah utara, biasa disebut dengan " Aurora Borealis "
     atau biasa disebut sebagai Northern Lights
     Aurora berarti Dewi Fajar Rom, dan Boreas berasal dari bahasa Yunani yang berarti Angin Utara
     Aurora borealis selalu terjadi di antara " September dan Oktober " dan " Maret dan April "


ini adalah Gambar dari " Aurora Borealis "





2) Aurora yang terjadi di sebelah selatan disebut " Aurora Australis "
    atau biasa juga disebut sebagai Southern Lights
    Cahaya dari Aurora Australis biasanya berwarna hijau, terkadang kemerahan, atau merah pudar seperti matahari yang akan terbit
    Aurora australis hanya dapat dilihat antara bulan Maret dan September, akibat selama sisa tahun, Kutub Selatan mendapatkan sinar matahari 24 jam sehari.
    Aurora australis umumnya berlangsung sekitar 15 menit sampai setengah jam, meskipun dalam beberapa kasus bisa berlangsung dua sampai tiga jam.

  Gambar dari " Aurora Australis "



SEKIAN Informasi Dari saya

Semoga Bermanfaat

BYE XOXO

  • Share:

You Might Also Like

0 komentar